JAKARTA, KOMPAS.com — Kabar keretakan rumah tangga Olla Ramlan dan suaminya, Alex Tian, akhirnya terbukti benar adanya. Alex, yang bernama asli Alejandro Dom, akhirnya mengaku sudah menjatuhkan talak kepada presenter tamu sebuah acara musik layar kaca itu.
Selebihnya, Alex hanya berharap agar hubungan kekeluargaannya dengan Olla masih bisa dijalin sesudah mereka bercerai. “Kami berharap yang terbaik dan saling mendukung serta mendoakan satu sama lain, meskipun kami tidak lagi menikah,” tutup Alex.kompas.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar